Monthly Archives: September 2013

Tidak Konstekstual tapi Realistik

“sebuah kereta api yang panjangnya 1 kilometer melintasi terowongan yang panjangnya 1 kilometer. Jika kecepatan rata-rata kereta api itu adalah 1 kilometer per jam, berapa waktu yang diperlukan oleh kereta api itu untuk melewati terowongan?” Continue reading

Notasi, bahasa dan kekakuan

Sebagian besar notasi matematika yang digunakan saat ini tidaklah ditemukan hingga abad ke-16. Pada abad ke-18, Euler bertangggung jawab atas banyak notasi yang digunakan saat ini. Notasi modern membuat matematika lebih mudah bagi para professional, tetapi para pemula sering menemukannya sebagai sesuatu yang mengerikan. Terjadi pemadatan yang amat sangat: sedikit  lambang berisi informasi yang kaya. Seperti notasi musik, notasi matematika modern memiliki tata kalimat yang kaku dan menyandikan informasi yang barangkali sukar bila dituliskan menurut cara lain. Continue reading

Designing Mathematics Curriculum

Designing a mathematics curriculum

by : Lee Peng Yee Continue reading

Matematika Seindah Seni

Sujiwo Tedjo : “Mereka yang senang bermain music, biasanya nilai matematika nya bagus”

Luca Pacioli : “ Without mathematics there is no art

Matematika itu indah. Namun tidak semua setuju dengan pernyataan ini. Bahkan tidak sedikit yang mengatakan bahwa matematika itu tidak menarik, ruwet dan alhasil tidak indah. Mungin hanya bagi pecinta matematika saja yang mengatakan bahwa matematika itu indah. Continue reading

History of Zero

Sejarah angka bunder (nol) yang ketika angka nol itu ditemukan membuat para matematikawan senang dan juga membuat beberapa konflik di antara para metematikawan. Ingin tau kan,, yuk liat sejarah nya dibawah ini.

Continue reading